Alhamdulillah...
Itulah kata yang spontan saya ucapakan, setelah melihat Blog ini yang kira-kira 3 mingguan tidak terurus karena lagi sibuknya PKL. Kata itu spontan saya ucapkan ketika melihat Blog ini mendapatkan Pagerank dari mbah google, karena Mbah Google Update PageRank Lagi Pada Bulan Agustus 2011. Dulu Blog ini pernah mendapatkan Pagerank waktu domainnya masih co.cc tepatnya www.newbiestory.co.cc tapi waktu itu kesenangan hanya beberapa hari karena Mbah google membanned domain co.cc maka sekita itu saya menggantinya ke domain blogspot.com dan Alhamdulillah waktu mengganti ke blogspot.com Blog ini mendapatkan Pagerank lagi.
Jujur saja, saya juga binggung Blog yang baru pindah domain ini mendapatkan pagerank lagi padahal setelah kebanned sama mbah google dulu saya cuma posting kira-kira 4 postingan, itupun saya hanya menyebarkan ke group KBW/20, NGAWUR, TCON, DG, dan Berbagi info, tetapi blog saya yang satunya tidak mendapatkan Pagerank padahal saya membuatnya bersamaan dengan blog ini yang masih memakai domain co.cc perbedaanya cuma settingan SEO nya. Bukan maksud berpromosi tapi saya sudah buktikan sendiri dengan ketiga Blog saya, dua blog saya memakai Tips SEO yang ada di blog ini mendapatkan pagerank dan yang satunya tidak atau cuma mungkin KEBETULAN????? (cuma agan-agan yang bisa menilai karena saya juga masih newbie).
Sedikit cerita... Saya tidak mengurus Blog ini bukan karena kesibukan PKL saja tapi saya juga berniat untuk menggantinya dengan domain (dot.com), mumpung ada biaya. heheeee....
Tapi dengan niatan itu saya malah bingung mengganti dengan (dot.com) apa saya biarkan begini saja. Kebingungan terletak pada pagerank Blog ini dengan domain blogspot.com yang baru saja mendapatkan Pagerank kembali yang dulu sempat hilang karena kebanned pakai domain co.cc dan kalau saya mengganti domain lagi maka pagerank Blog ini kembali 0 jendol, maka saya harus menyetting ulang Blog ini. Dan berusaha mendapatkan Pagerank lagi.
Untuk teman-teman yang berkunjung ke blog ini bagimana menurut anda dengan cerita saya tersebut...
Check PageRank Blog agan disini
Check PageRank Blog agan disini
Check Page Rank of your Web site pages instantly: |
This page rank checking tool is powered by Page Rank Checker service |
9 comments :
Iya neh bro PR ane gonta ganti terus. . .
2 jadi 1 trus sekarang jadi 2 lagi hehehe.
@Sentra Edukasibersaha terus gan... biar tetap kalau bisa dtingkatkan
wah, punyaku malah ndag naik" :O
@atdayyantingkatkan lagi gan ngeblognya....
kpn yaa.. pagerankku naik ke tangga.... hhe :D
keren kang, udah dapet pagerank :), nice award
Pagerank kapan za naiknya...
makasih gan infonya,saya dah cek kunjungan balik di tunggu,blog saya juga dofollow
i just blogwalking
Post a Comment